Cerai Gugat: Nafkah Iddah dan Mut`ah adalah Hak Perempuan
oleh : HARDIANSYAH, S.H., M.H. Setiap insan manusia mengharapkan dalam menjalankan rumah tangga atau perkawinan akan terus langgeng hingga maut memisahkan. Jika merujuk pada UU 1/1974, Perkawinan ialah ikatan lahir bathin antara seorang pria dengan seorang wanita sebagai suami isteri dengan tujuan membentuk keluarga (rumah tangga) yang bahagia dan kekal berdasarkan Ketuhanan Yang Maha Esa. […]
Read More